Long Live the Crowdsurfer!

Search
Close this search box.

Danudjaditya Mendokumentasikan Gigs dalam Komik

Dynamite Rock Jogja, Danudjaditya membuka tahun 2023 dengan merilis komik berjudul “The Danudjaditya Show”. Komik dibikin Harris Syahpuja Putra, personel Danudjaditya lalu dicetak terbatas. Komik berisi momen-momen jenaka sampai kritikal saat Danudjaditya manggung di sejumlah gigs. “Dirilis di pameran ‘Ter-Yodhai’ di Kelas Pagi Yogyakarta hari ini. Isinya tentang momen-momen gigs Danudjaditya. Pamerannya sendiri sampai 11 […]